Aplikasi Bitmap dan Vektor



Aplikasi Bitmap & Vektor
D
I
S
U
S
U
N
Oleh

Mutiara Pratama Putri
XII IA 6

SMA Negeri 1 Pangkalpinang


APLIKASI VEKTOR
1.      CorelDraw
CorelDraw adalah editor grafik vektor yang dikembangkan oleh Corel, sebuah perusahaan perangkat lunak yang bermarkas di Ottawa, Kanada. Versi terbarunya, CorelDRAW X5 dirilis pada tanggal 23 Februari 2008. CorelDRAW pada awalnya dikembangkan untuk sistem operasi Windows 2000 dan seterusnya. Versi CorelDRAW untuk Linux dan Mac OS pernah dikembangkan, namun dihentikan karena tingkat penjualannya rendah.
Corelx5.jpg
X5 (23 Februari 2008)
Situs web resmi

2.       Adobe Ilustrator
Adobe Illustrator adalah program editor grafis vektor terkemuka, dikembangkan dan dipasarkan oleh Adobe Systems. Illustrator CS6 merupakan versi terkini program ini, generasi keenam belas untuk produk Illustrator.

Adobe Illustrator Icon CS6.png
CS6 (13.0) (23 April 2012)
Rilis pratayang
Tidak ada rilis pratayang untuk saat ini
Editor gambar vektor
Situs web resmi

3.      Macromedia Freehand
Mengenal Software Macromedia FreeHand - Aplikasi Pengolah Grafik Vektor Macromedia FreeHand adalah aplikasi komputer untuk membuat grafik vektor 2 dimensi (penggunaan lambang geometris seperti titik, garis, lengkungan dan poligon untuk merepresentasikan gambar, dikenal dengan pemodelan geometris) diorientasikan untuk pasar pemasaran desktop professional. Telah tersedia untuk Microsoft Windows dan Mac OS X.
Macromedia FreeHand sangatlah mirip dalam pangsa pasar dan fungsionalitasnya dengan Adobe Illustrator. FreeHand diciptakan oleh Altsys dan dilisensikan keAldus, yang mengeluarkan versi 1 sampai dengan 4. Ketika Aldus bergabung dengan Adobe Systems, karena tumpang tindih pangsa pasar dengan Adobe Illustrator, maka Adobe mengembalikan FreeHand ke Altsys segera setelah merger (setelah sejumlah intervensi legal oleh Komisi Dagang Federal). Altsys kemudian dibeli oleh Macromedia, yang mengeluarkan FreeHand 5.0, 5.5 (Khusus Mac), 7, 8, 9, 10 dan 11/MX. Pada tahun 2005 Adobe membeli Macromedia, yang secara tak langsung mengembalikan FreeHand ke Adobe.
Sebagai sebuah aplikasi yang fleksibel, FreeHand sering digunakan untuk pembuatan sistem layout halaman, pembuatan dan pengeditan grafik vektor untuk printing dan web.
4.      Micrografx Designer
http://auctionexpress.com/Merchant5/graphics/990954.jpgMicrografx (Micrografx Inc., Richardson, Texas) was a United States-based software-house most notable for its graphics products. It was founded in 1982 by Paul and George Grayson and was the first company to release sophisticated graphics product for the Windows platform.
Its primary product, the vector-based In*A*Vision graphic software was one of the first second party software developed for the Windows 1.0 platform. It was renamed to Micrografx Designer when version 2 was released. New Designer updates were issued in conjunction with respective Windows releases, until Designer version 3.0. After version 3 Designer's software engine was changed to more MS Office-like which also rendered its distinctive (but handy) user-interface more conventional. In 1995, Micrografx bundled its graphic software with the Micrografx ABC-Suite. Designer 3.0, issued in 1990, was fully compatible with Windows for 20 years, until the 64-bit Windows 7.
The company was acquired by Corel in late 2001. With this acquisition, the Micrografx graphics line (e.g. Micrografx Picture Publisher, Micrografx Designer) was integrated into the Corel portfolio. Since 2003, the former Micrografx software section for business process analysis is represented by the separate business unitiGrafx.
Corel and Micrografx were competitors in 1996 for Windows 95 users seeking graphics software. CorelDraw 6 attracted graphics professionals, while Micrografx ABC Graphics Suite attracted general users in the business community.

5.      AutoCAD
AutoCAD adalah perangkat lunak komputer CAD untuk menggambar 2 dimensi dan 3 dimensi yang dikembangkan olehAutodesk. Keluarga produk AutoCAD, secara keseluruhan, adalah software CAD yang paling banyak digunakan di dunia.
AutoCAD digunakan oleh insinyur sipil, land developers, arsitek, insinyur mesin, desainer interior dan lain-lain.
Format data asli AutoCAD, DWG, dan yang lebih tidak populer, Format data yang bisa dipertukarkan (interchange file format) DXF, secara de facto menjadi standard data CAD. Akhir-akhir ini AutoCAD sudah mendukung DWF, sebuah format yang diterbitkan dan dipromosikan oleh Autodesk untuk mempublikasikan data CAD.
AutoCAD saat ini hanya berjalan disistem operasi Microsoft. Versi untuk Unix dan Macintosh sempat dikeluarkan tahun 1980-an dan 1990-an, tetapi kemudian tidak dilanjutkan. AutoCAD masih bisa berjalan di emulator seperti Virtual PCatau Wine.
AutoCAD dan AutoCAD LT tersedia dalam bahasa Inggris, Jerman, Perancis, Italia, Spanyol, Jepang, Korea, Tionghoa Sederhana, Tionghoa Tradisional, Rusia, Ceko, Polandia, Hongaria, Brasil, Portugis, Denmark, Belanda, Swedia, Finlandia, Norwegia dan Vietnam.
Autocad 2009 interfacewithVista.png
AutoCAD 2009.
Rilis perdana
Desember 1982
2011 (25 Maret 2010)
Situs web resmi





APLIKASI BITMAP
1.      GIMP
GNU Image Manipulation Program atau yang lebih dikenal dengan sebutan GIMP adalah perangkat lunak untuk manipulasi grafik berbasis raster.
GIMP berjalan pada desktop GNOME dan dirilis dengan lisensi GNU General Public License. GIMP pada awalnya dikembangkan untuk desktop X11 yang berjalan di platform Unix. Namun saat ini piranti lunak ini sudah diporting ke beberapa platform sistem operasi yang lain yaitu MS Windows dan Mac OS.
Grafik yang dihasilkan oleh GIMP disimpan dengan format XCF dan bisa diekspor ke berbagai format gambar seperti bmp, jpg, gif, pdf, png, svg, tiff, dan masih banyak lagi yang lainnya.
GIMP menyediakan banyak sekali plugin yang memudahkan dalam mengolah gambar (image) dengan cepat.
Pengembang dan pengelola GIMP memiliki visi produk GIMP untuk berusaha menjadi perangkat lunak grafis kelas atas dalam menyunting dan menciptakan gambar asli, foto, ikon, elemen grafis halaman web, dan seni untuk elemen antarmuka pengguna.
Wilber, The GIMP mascotGimp logo.png
GIMP 2.8.png
Screenshot GIMP 2.8
Tim Pengembangan GIMP
Rilis perdana
1995
2.8 (3 Mei 2012; 2 tahun yang lalu)
Rilis pratayang
2.8 (3 Mei 2012; 2 tahun yang lalu)
Status pengembangan
Aktif
Bahasa pemograman
C
Ketersediaan bahasa
Situs web resmi

2.      Photoscape
Photoscape Logo.jpegPhotoscape adalah perangkat lunak editor citra yang dikembangkan oleh MOOII Tech, Korea. Konsep dasar PhotoScape adalah "Mudah dan Menyenangkan" Sehingga memungkinkan pengguna untuk dengan mudah mengedit foto yang diambil dari kamera digital atau kamera ponsel. PhotoScape menyediakan antarmuka pengguna sederhana untuk melakukan tambahan foto umum termasuk penyesuaian warna, memotong, mengubah ukuran, percetakan dan animasi GIF.
Photoscape hanya tersedia untuk Microsoft Windows dan tidak tersedia untuk Mac atau Linux. Bahasa default adalah bahasa Inggris dan Korea, dengan paket bahasa tambahan yang tersedia untuk di-download.
Versi rilis stabil saat ini adalah 3.5. Namun, versi lama masih tersedia untuk pengguna Windows 98 atau Me. Photoscape ini didistribusikan secara gratis untuk semua pengguna, termasuk untuk tujuan komersial.







3.      Photoshop
Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop, adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh fotograferdigital dan perusahaan iklan sehingga dianggap sebagai pemimpin pasar (market leader) untuk perangkat lunak pengolah gambar/foto, dan, bersama Adobe Acrobat, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah diproduksi oleh Adobe Systems. Versi kedelapan aplikasi ini disebut dengan nama Photoshop CS (Creative Suite), versi sembilan disebut Adobe Photoshop CS2, versi sepuluh disebut Adobe Photoshop CS3 , versi kesebelas adalah Adobe Photoshop CS4 , versi keduabelas adalah Adobe Photoshop CS5 , dan versi yang terakhir (ketigabelas) adalah Adobe Photoshop CS6.
Photoshop tersedia untuk Microsoft Windows, Mac OS X, dan Mac OS; versi 9 ke atas juga dapat digunakan oleh sistem operasi lain seperti Linux dengan bantuan perangkat lunak tertentu seperti CrossOver.
Adobe Photoshop CS6 icon.png
CS6 (13.0) (23 April 2012)
Rilis pratayang
Tidak ada rilis pratayang untuk saat ini
Editor gambar raster
Situs web resmi

4.      Corel PhotoPaint
http://t1.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcRZRvd2RoEA7V6RQ1qSYjhbHTFMrZJyZCil0gr8B0Uv4xCUikLxuACorel PhotoPaint (Corel PHOTO-PAINT) adalah perangkat lunak buatan Corel yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek sepertiAdobe Photoshop. Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh fotografer digital dan perusahaan iklan. Perangkat lunak ini biasa dijual satu paket dengan Corel Draw dan Corel R.A.V.E .
5.      Paint
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiooC-rrkjM79zdyfpHC01z3FDTyUeDiu3C9Qe2bm6Z_wJstOO-AehHjuDeuE90vUo-mPEIuP9XqXDLZnsb-B6q-qkjq6F9rFpdcbbUwBF78uyjRh0-3Facti-nMvT5ReuD8mOubnbBvBk/s1600/paint.bmpPaint adalah kata dari bahasa Inggris paint ( baca : pein ) yang berarti melukis. Pada program paint ( baca : pein ) terdapat gambar-gambar alat yang disebut dengan icon ( baca : ikon ).Icon – icon tersebut cukup mudah digunakan sehingga kalian pasti bisa menggunakannya untuk menggambar.

Paint merupakan salah satu program aplikasi menggambar sederhana yang sudah tersediakan oleh Windows XP atau windows 7. Meskipun program ini tergolong program yang sederhana dan sangat mudah dig 

Aplikasi Bitmap & Vektor
D
I
S
U
S
U
N
Oleh

Mutiara Pratama Putri
XII IA 6

SMA Negeri 1 Pangkalpinang


APLIKASI VEKTOR
1.      CorelDraw
CorelDraw adalah editor grafik vektor yang dikembangkan oleh Corel, sebuah perusahaan perangkat lunak yang bermarkas di Ottawa, Kanada. Versi terbarunya, CorelDRAW X5 dirilis pada tanggal 23 Februari 2008. CorelDRAW pada awalnya dikembangkan untuk sistem operasi Windows 2000 dan seterusnya. Versi CorelDRAW untuk Linux dan Mac OS pernah dikembangkan, namun dihentikan karena tingkat penjualannya rendah.
Corelx5.jpg
X5 (23 Februari 2008)
Situs web resmi

2.       Adobe Ilustrator
Adobe Illustrator adalah program editor grafis vektor terkemuka, dikembangkan dan dipasarkan oleh Adobe Systems. Illustrator CS6 merupakan versi terkini program ini, generasi keenam belas untuk produk Illustrator.

Adobe Illustrator Icon CS6.png
CS6 (13.0) (23 April 2012)
Rilis pratayang
Tidak ada rilis pratayang untuk saat ini
Editor gambar vektor
Situs web resmi

3.      Macromedia Freehand
Mengenal Software Macromedia FreeHand - Aplikasi Pengolah Grafik Vektor Macromedia FreeHand adalah aplikasi komputer untuk membuat grafik vektor 2 dimensi (penggunaan lambang geometris seperti titik, garis, lengkungan dan poligon untuk merepresentasikan gambar, dikenal dengan pemodelan geometris) diorientasikan untuk pasar pemasaran desktop professional. Telah tersedia untuk Microsoft Windows dan Mac OS X.
Macromedia FreeHand sangatlah mirip dalam pangsa pasar dan fungsionalitasnya dengan Adobe Illustrator. FreeHand diciptakan oleh Altsys dan dilisensikan keAldus, yang mengeluarkan versi 1 sampai dengan 4. Ketika Aldus bergabung dengan Adobe Systems, karena tumpang tindih pangsa pasar dengan Adobe Illustrator, maka Adobe mengembalikan FreeHand ke Altsys segera setelah merger (setelah sejumlah intervensi legal oleh Komisi Dagang Federal). Altsys kemudian dibeli oleh Macromedia, yang mengeluarkan FreeHand 5.0, 5.5 (Khusus Mac), 7, 8, 9, 10 dan 11/MX. Pada tahun 2005 Adobe membeli Macromedia, yang secara tak langsung mengembalikan FreeHand ke Adobe.
Sebagai sebuah aplikasi yang fleksibel, FreeHand sering digunakan untuk pembuatan sistem layout halaman, pembuatan dan pengeditan grafik vektor untuk printing dan web.
4.      Micrografx Designer
http://auctionexpress.com/Merchant5/graphics/990954.jpgMicrografx (Micrografx Inc., Richardson, Texas) was a United States-based software-house most notable for its graphics products. It was founded in 1982 by Paul and George Grayson and was the first company to release sophisticated graphics product for the Windows platform.
Its primary product, the vector-based In*A*Vision graphic software was one of the first second party software developed for the Windows 1.0 platform. It was renamed to Micrografx Designer when version 2 was released. New Designer updates were issued in conjunction with respective Windows releases, until Designer version 3.0. After version 3 Designer's software engine was changed to more MS Office-like which also rendered its distinctive (but handy) user-interface more conventional. In 1995, Micrografx bundled its graphic software with the Micrografx ABC-Suite. Designer 3.0, issued in 1990, was fully compatible with Windows for 20 years, until the 64-bit Windows 7.
The company was acquired by Corel in late 2001. With this acquisition, the Micrografx graphics line (e.g. Micrografx Picture Publisher, Micrografx Designer) was integrated into the Corel portfolio. Since 2003, the former Micrografx software section for business process analysis is represented by the separate business unitiGrafx.
Corel and Micrografx were competitors in 1996 for Windows 95 users seeking graphics software. CorelDraw 6 attracted graphics professionals, while Micrografx ABC Graphics Suite attracted general users in the business community.

5.      AutoCAD
AutoCAD adalah perangkat lunak komputer CAD untuk menggambar 2 dimensi dan 3 dimensi yang dikembangkan olehAutodesk. Keluarga produk AutoCAD, secara keseluruhan, adalah software CAD yang paling banyak digunakan di dunia.
AutoCAD digunakan oleh insinyur sipil, land developers, arsitek, insinyur mesin, desainer interior dan lain-lain.
Format data asli AutoCAD, DWG, dan yang lebih tidak populer, Format data yang bisa dipertukarkan (interchange file format) DXF, secara de facto menjadi standard data CAD. Akhir-akhir ini AutoCAD sudah mendukung DWF, sebuah format yang diterbitkan dan dipromosikan oleh Autodesk untuk mempublikasikan data CAD.
AutoCAD saat ini hanya berjalan disistem operasi Microsoft. Versi untuk Unix dan Macintosh sempat dikeluarkan tahun 1980-an dan 1990-an, tetapi kemudian tidak dilanjutkan. AutoCAD masih bisa berjalan di emulator seperti Virtual PCatau Wine.
AutoCAD dan AutoCAD LT tersedia dalam bahasa Inggris, Jerman, Perancis, Italia, Spanyol, Jepang, Korea, Tionghoa Sederhana, Tionghoa Tradisional, Rusia, Ceko, Polandia, Hongaria, Brasil, Portugis, Denmark, Belanda, Swedia, Finlandia, Norwegia dan Vietnam.
Autocad 2009 interfacewithVista.png
AutoCAD 2009.
Rilis perdana
Desember 1982
2011 (25 Maret 2010)
Situs web resmi





APLIKASI BITMAP
1.      GIMP
GNU Image Manipulation Program atau yang lebih dikenal dengan sebutan GIMP adalah perangkat lunak untuk manipulasi grafik berbasis raster.
GIMP berjalan pada desktop GNOME dan dirilis dengan lisensi GNU General Public License. GIMP pada awalnya dikembangkan untuk desktop X11 yang berjalan di platform Unix. Namun saat ini piranti lunak ini sudah diporting ke beberapa platform sistem operasi yang lain yaitu MS Windows dan Mac OS.
Grafik yang dihasilkan oleh GIMP disimpan dengan format XCF dan bisa diekspor ke berbagai format gambar seperti bmp, jpg, gif, pdf, png, svg, tiff, dan masih banyak lagi yang lainnya.
GIMP menyediakan banyak sekali plugin yang memudahkan dalam mengolah gambar (image) dengan cepat.
Pengembang dan pengelola GIMP memiliki visi produk GIMP untuk berusaha menjadi perangkat lunak grafis kelas atas dalam menyunting dan menciptakan gambar asli, foto, ikon, elemen grafis halaman web, dan seni untuk elemen antarmuka pengguna.
Wilber, The GIMP mascotGimp logo.png
GIMP 2.8.png
Screenshot GIMP 2.8
Tim Pengembangan GIMP
Rilis perdana
1995
2.8 (3 Mei 2012; 2 tahun yang lalu)
Rilis pratayang
2.8 (3 Mei 2012; 2 tahun yang lalu)
Status pengembangan
Aktif
Bahasa pemograman
C
Ketersediaan bahasa
Situs web resmi

2.      Photoscape
Photoscape Logo.jpegPhotoscape adalah perangkat lunak editor citra yang dikembangkan oleh MOOII Tech, Korea. Konsep dasar PhotoScape adalah "Mudah dan Menyenangkan" Sehingga memungkinkan pengguna untuk dengan mudah mengedit foto yang diambil dari kamera digital atau kamera ponsel. PhotoScape menyediakan antarmuka pengguna sederhana untuk melakukan tambahan foto umum termasuk penyesuaian warna, memotong, mengubah ukuran, percetakan dan animasi GIF.
Photoscape hanya tersedia untuk Microsoft Windows dan tidak tersedia untuk Mac atau Linux. Bahasa default adalah bahasa Inggris dan Korea, dengan paket bahasa tambahan yang tersedia untuk di-download.
Versi rilis stabil saat ini adalah 3.5. Namun, versi lama masih tersedia untuk pengguna Windows 98 atau Me. Photoscape ini didistribusikan secara gratis untuk semua pengguna, termasuk untuk tujuan komersial.







3.      Photoshop
Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop, adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh fotograferdigital dan perusahaan iklan sehingga dianggap sebagai pemimpin pasar (market leader) untuk perangkat lunak pengolah gambar/foto, dan, bersama Adobe Acrobat, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah diproduksi oleh Adobe Systems. Versi kedelapan aplikasi ini disebut dengan nama Photoshop CS (Creative Suite), versi sembilan disebut Adobe Photoshop CS2, versi sepuluh disebut Adobe Photoshop CS3 , versi kesebelas adalah Adobe Photoshop CS4 , versi keduabelas adalah Adobe Photoshop CS5 , dan versi yang terakhir (ketigabelas) adalah Adobe Photoshop CS6.
Photoshop tersedia untuk Microsoft Windows, Mac OS X, dan Mac OS; versi 9 ke atas juga dapat digunakan oleh sistem operasi lain seperti Linux dengan bantuan perangkat lunak tertentu seperti CrossOver.
Adobe Photoshop CS6 icon.png
CS6 (13.0) (23 April 2012)
Rilis pratayang
Tidak ada rilis pratayang untuk saat ini
Editor gambar raster
Situs web resmi

4.      Corel PhotoPaint
http://t1.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcRZRvd2RoEA7V6RQ1qSYjhbHTFMrZJyZCil0gr8B0Uv4xCUikLxuACorel PhotoPaint (Corel PHOTO-PAINT) adalah perangkat lunak buatan Corel yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek sepertiAdobe Photoshop. Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh fotografer digital dan perusahaan iklan. Perangkat lunak ini biasa dijual satu paket dengan Corel Draw dan Corel R.A.V.E .
5.      Paint
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiooC-rrkjM79zdyfpHC01z3FDTyUeDiu3C9Qe2bm6Z_wJstOO-AehHjuDeuE90vUo-mPEIuP9XqXDLZnsb-B6q-qkjq6F9rFpdcbbUwBF78uyjRh0-3Facti-nMvT5ReuD8mOubnbBvBk/s1600/paint.bmpPaint adalah kata dari bahasa Inggris paint ( baca : pein ) yang berarti melukis. Pada program paint ( baca : pein ) terdapat gambar-gambar alat yang disebut dengan icon ( baca : ikon ).Icon – icon tersebut cukup mudah digunakan sehingga kalian pasti bisa menggunakannya untuk menggambar.

Paint merupakan salah satu program aplikasi menggambar sederhana yang sudah tersediakan oleh Windows XP atau windows 7. Meskipun program ini tergolong program yang sederhana dan sangat mudah digunakan, namun tidak sedikit orang yang menggunakannya dengan alasan tertentu.salah satu alasanya adalah sangat mudahnya penggunaan dan sangat ringannya program ketika digunakan disbanding program – program menggambar yang lain seperti Correl Draw, Adobe Photoshop dan lain sebagainya. Dalam penggunaanya,  Paint sering digunakan untuk membantu dalam pengetikan seperti untuk membuat gambar yang akan diletakkan di dalam membuat dokumen.

6.       Jasc Paint Shop
http://i60.servimg.com/u/f60/15/40/68/57/5440x310.jpg
Paint Shop adalah aplikasi grafis penciptaan sangat populer. Paint Shop memungkinkan Anda untuk menyelesaikan tugas-tugas dengan cepat dan efektif. Mempelajari cara membuat dan menggunakan Tabung, kuas, efek teks, layer, efek foto dan banyak lagi.unakan, namun tidak sedikit orang yang menggunakannya dengan alasan tertentu.salah satu alasanya adalah sangat mudahnya penggunaan dan sangat ringannya program ketika digunakan disbanding program – program menggambar yang lain seperti Correl Draw, Adobe Photoshop dan lain sebagainya. Dalam penggunaanya,  Paint sering digunakan untuk membantu dalam pengetikan seperti untuk membuat gambar yang akan diletakkan di dalam membuat dokumen.

6.       Jasc Paint Shop
http://i60.servimg.com/u/f60/15/40/68/57/5440x310.jpg
Paint Shop adalah aplikasi grafis penciptaan sangat populer. Paint Shop memungkinkan Anda untuk menyelesaikan tugas-tugas dengan cepat dan efektif. Mempelajari cara membuat dan menggunakan Tabung, kuas, efek teks, layer, efek foto dan banyak lagi.

Comments

Popular posts from this blog

Contoh Dari 10 Konsep Geografi

Foto-foto imut+lucu member SUPER JUNIOR !!

Sejarah Lahirnya (Perkembangan) Sosiologi di Eropa dan Indonesia.

Kamus Bahasa Korea

Naskah Drama (4 Perempuan, 2 Laki-Laki)